FEATURED POST

Judul Skripsi Psikologi (pandemi covid 19)



Selamat pagi sahabat psikologi kampus.. pembahasan pada kali ini kita akan membahas tentang judul skripsi yang  sesuai digunakan pada masa  pandemi covid 19.  Bagi sahabat psikologi kampus yang sedang mencari inspirasi tentang judul skripsi atau tesis dan berkaitan dengan pandemi covid 19 bisa menjadi inspirasi..

Inspirasi judul skripsi maupun tesis ini ini bisa digunakan dalam penelitian skripsi atau tesis bidang psikologi klinis, psikologi industri dan organisasi, psikologi perkembangan, dan lain sebagainya.

Berikut ini ini judul judul yang bisa menjadi inspirasi dijadikan penelitian skripsi maupun tesis anda :

 

1.Hubungan antara self-compassion dan regulasi emosi dengan stres pada ibu bekerja karena terpapar covid 19

 

2. Hubungan antara resiliensi dan manajemen stres di saat pandemi covid-19 pada pelaku usaha xxx

 

3. Hubungan burnout dan psychological well-being pada karyawan perusahaan xx yang terdampak pandemi covid-19

 

4. Hubungan locus of control dan komitmen organisasi pada karyawan yang wfh (work from home)

 

5. psychological well-being pada remaja di pondok pesantren xx yang terpapar covid 19 

 

6. psychological well-being pada karyawan perusahaan xx yang dirumahkan akibat pandemi covid 19

 

7. Stress menghadapi pandemi covid 19 ditinjau dari latar belakang Jenis kelamin 

 

8. Dinamika kecemasan ibu hamil di masa pandemi covid 19 di rumah sakit umum daerah xx

 

9. Pelatihan koping adaptif untuk menurunkan dampak psikologis akibat terpapar virus covid-19 sekolah dasar xx 

 

10. Peran psikologi komunikasi dalam mengurangi kepanikan di masa pandemi covid 19 

 

11. Pengaruh health belief model terhadap kepatuhan mengikuti protokol kesehatan di masa pandemi covid 19 

 

12. Pengaruh ketahanan keluarga terhadap penguatan psikologis pada masa Pandemi covid 19 

 

13. Dampak psikologis dan pengaruh stigma terhadap Remaja yang terpapar covid 19

 

14. Pengaruh kebersihan dalam menurunkan stres psikologis pada mahasiswa di masa pandemi covid 19 

15. Memahami pandemi covid 19 dalam perspektif psikologi Islam 

 

16. Studi deskriptif tentang dampak covid 19 terhadap psikologis tokoh masyarakat di di daerah xx

 

17. Pengaruh pelatihan self love terhadap stres akibat masalah covid 19 

 

18.  Self compassion pada psikolog yang memberikan layanan psikologi kepada pasien covid-19

 

19. Dinamika kesehatan mental saat pandemi covid 19 melanda

 

20. Perspektif psikologi sosial dalam memahami covid 19



Baca juga : TIPS MEMBANGUN SEMANGAT MENGERJAKAN SKRIPSI !! 


baca juga : strategi melakukan penelitian di saat pandemi !!

Baca juga beberapa tips dan trik : 


·       Biar Nggak Ganti Judul


·       Penerapan Penulisan Latar Belakang Masalah


·         Kerangka Menyusun BAB1


·         Susunan BAB 4


·         Mantapkan BAB 2


·         Trik Bab 4 dan BAB 5 Segera ACC


Jangan lupa nih, cara susun Bab 3 nya 

Komentar